Pengaruh mekanisme internal dan eksternal corporate governance terhadap financial distress

Angkasajaya, Gabby Markus (2017) Pengaruh mekanisme internal dan eksternal corporate governance terhadap financial distress. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (304kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (66kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (96kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (163kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5 REF.pdf

Download (56kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh mekanisme internal dan eksternal corporate governance terhadap financial distress. Mekanisme internal corporate governance dalam penelitian ini menggunakan proksi dewan direksi, dewan komisaris, serta komite audit. Sementara itu, mekanisme eksternal corporate governance dalam penelitian ini menggunakan proksi kualitas audit yang didasarkan pada reputasi KAP. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dalam periode tahun 2013-2015. Melalui purposive sampling, sampel yang diperoleh sebanyak 99 perusahaan dalam periode tahun 2013-2015, sehingga diperoleh sebanyak 297 data. Pengolahan data dalam penelitian ini dilakukan dengan metode regresi logistik. Untuk pengukuran financial distress, digunakan rumus current ratio. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah dewan direksi dan komite audit berpengaruh negatif terhadap financial distress. Sementara dewan komisaris dan kualitas audit tidak memberikan pengaruh terhadap kondisi financial distress.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Bussiness" not defined]
Uncontrolled Keywords: Financial distress, mekanisme internal corporate governance, mekanisme eksternal corporate governance, current ratio
Subjects: Business > Accounting
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 4101 not found.
Date Deposited: 20 Feb 2017 02:36
Last Modified: 20 Feb 2017 02:36
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/10343

Actions (login required)

View Item View Item