Tugas akhir prarencana pabrik deterjen pasta dari minyak goreng bekas dengan kapasitas 3.000 ton/tahun

Winarta, Julistya Putri and Wulandari, Maria Anita (2018) Tugas akhir prarencana pabrik deterjen pasta dari minyak goreng bekas dengan kapasitas 3.000 ton/tahun. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
0. COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
1. BAB I.pdf

Download (634kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
2. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (312kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
3. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (109kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
4. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
5. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (382kB)
[thumbnail of BAB 6] Text (BAB 6)
6. BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (503kB)
[thumbnail of BAB 7] Text (BAB 7)
7. BAB VII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 8] Text (BAB 8)
8. BAB VIII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (369kB)
[thumbnail of BAB 9] Text (BAB 9)
9. BAB IX.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[thumbnail of BAB 10] Text (BAB 10)
10. BAB X.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[thumbnail of BAB 11] Text (BAB 11)
11. BAB XI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (717kB)
[thumbnail of BAB 12]
Preview
Text (BAB 12)
12. BAB XII.pdf

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Minyak goreng adalah salah satu unsur penting dalam industri pengolahan makanan. Penggunaan secara berulang-ulang membuat minyak goreng menjadi minyak jenuh. Minyak goreng yang jenuh akan menjadi limbah dan berdampak terhadap lingkungan. Untuk mengatasinya, minyak goreng bekas dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku dalam pembuatan deterjen pasta. Pembuatan deterjen pasta melalui beberapa tahapan yaitu reaksi pembentukan metil ester melalui reaksi esterifikasi dan transesterifikasi dengan bantuan katalis NaOH dan H2SO4, pembentukan metil ester sulfonat (MES) sebagai surfaktan, netralisasi MES yaang terbentuk, dan penambahan builder. Prarencana pabrik deterjen pasta dari minyak goreng bekas ini memiliki rincian sebagai berikut: Bentuk perusahaan : Perseroan Terbatas (PT) Produksi : Deterjen pasta Kapasitas Produksi : 3000 ton/tahun Waktu Operasi : 300 hari/tahun Masa Konstruksi : 2 tahun Waktu mulai beroperasi : 2021 Bahan baku : Minyak goreng bekas Kapasitas bahan baku : Minyak goreng bekas = 2.160.000 kg/tahun H2SO4 = 10.231 kg/tahun Metanol = 949.006 kg/tahun NaOH = 130.099 kg/tahun CaO = 3.758 kg/tahun NaHSO3 = 1.030.161 kg/tahun CMC = 18.600 kg/tahun Na2CO3 = 276.300 kg/tahun Pewangi = 30.000 kg/tahun Pewarma = 11.400 kg/tahun Zeolit = 600.000 kg/tahun Utilitas : Air sebesar 3229,7562 m3/hari, listrik sebesar 122,13 kW, IDO sebesar 0,9917 m3/tahun, dan batu bara sebesar 2395,041 ton/tahun Jumlah tenaga kerja : 129 orang Lokasi Pabrik : Kawasan Industri Sirie, Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur Luas Pabrik : 12.000 m2 Dari hasil analisa ekonomi yang telah dilakukan didapatkan : • Fixed Capital Investment (FCI) = Rp 197.216.778.797 • Working Capital Investment (WCI) = Rp 34.802.960.964 • Total Production Cost (TPC) = Rp 224.069.512.864 • Penjualan Per Tahun = Rp 450.669.592.800 Analisa ekonomi dengan metode discounted flow: • Rate of Return (ROR) sebelum pajak : 24,74% • Rate of Return (ROR) sesudah pajak : 18,67% • Rate of Equity (ROE) sebelum pajak : 33,42% • Rate of Equity (ROE) sesudah pajak : 25,34% • Pay Out Time (POT) sebelum pajak : 4,854 • Pay Out Time (POT) setelah pajak : 7,985 • Break Even Point (BEP) : 32,41%

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Engineering" not defined]
Uncontrolled Keywords: Minyak goreng bekas, deterjen pasta, esterifikasi, transesterifikasi, sulfonasi
Subjects: Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Chemical Engineering Study Program
Depositing User: Users 4792 not found.
Date Deposited: 25 Jan 2018 15:32
Last Modified: 25 Jan 2018 15:32
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/13191

Actions (login required)

View Item View Item