Peranan intellectual capital terhadap fungsi perbankan: Studi di Bursa Efek Indonesia

Permatasari, Anita (2018) Peranan intellectual capital terhadap fungsi perbankan: Studi di Bursa Efek Indonesia. PhD thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
COVER AGST 2018 ok.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1- AGST 2018 TERBUKA.pdf

Download (183kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2 - AGST 2018 TERBUKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (487kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3 - AGST 2018 TERBUKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (336kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4 - AGST 2018 TERBUKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5 -AGST 2018 TERBUKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (58kB)
[thumbnail of BAB 6]
Preview
Text (BAB 6)
BAB 6 - AGST 2018 TERBUKAok.pdf

Download (410kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN ANITAok.pdf
Restricted to Registered users only

Download (369kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji peranan intellectual capital terhadap fungsi perbankan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data penelitian yang digunakan adalah data sekunder berupa data keuangan dan rasio keuangan perbankan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010 sampai dengan 2016 dan dengan menggunakan metode purposive sampling. Berdasarkan kriteria penentuan sampel, maka diperoleh 23 bank, terbagi dalam dua kategori yaitu bank dengan intellectual capital rendah dan bank dengan intellectual capital tinggi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa intermediary function lebih berperan aktif dalam meningkatkan performa bank daripada fee based income. Kedua, intermediary function pada bank dengan intellectual capital rendah dan pada bank dengan intellectual capital tinggi tidak ada perbedaan. Ketiga, fee based income pada bank dengan intellectual capital rendah dan pada bank dengan intellectual capital tinggi berpengaruh negatif terhadap kinerja. Keempat, terdapat perbedaan fee based income pada bank dengan intellectual capital rendah dan pada bank dengan intellectual capital tinggi. Hal ini disebabkan karena pada bank dengan intellectual capital rendah lebih berperan aktif dalam hal mendukung berjalannya fee based income dibandingkan pada bank dengan intellectual capital tinggi. Kelima, fee based income pada pada bank dengan intellectual capital tinggi berpengaruh positif terhadap kinerja pasar. Hal ini disebabkan karena adanya pergeseran fungsi bank dari intermediary function ke fee based income. Penemuan yang terakhir menyatakan bahwa fee based income pada bank dengan intellectual capital tinggi berpengaruh negatif terhadap kinerja pasar. Penemuan yang terakhir menyatakan bahwa fee based income pada bank dengan intellectual capital tinggi berpengaruh negatif terhadap kinerja pasar.

Item Type: Thesis (PhD)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Graduate School" not defined]
Uncontrolled Keywords: Intermediary function, fee based income, intellectual capital, performance
Subjects: Business > Management
Divisions: Graduate School > Doctoral Program in Management Science
Depositing User: Anita Permatasari
Date Deposited: 06 Sep 2018 03:04
Last Modified: 06 Sep 2018 03:04
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/16218

Actions (login required)

View Item View Item