Pengaruh kinerja dan pembobotan relatif terhadap strategically linked dan non-strategically linked dalam balanced scorecard

Lovitasari, Velicia (2019) Pengaruh kinerja dan pembobotan relatif terhadap strategically linked dan non-strategically linked dalam balanced scorecard. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (765kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (250kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (122kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB) | Request a copy

Abstract

Sistem pengukuran kinerja adalah sebuah hasil seseorang secara keseluruhan berdasarkan target yang telah ditetapkan atas kesepakatan bersama dalam mengerjalan suatu tugas. Sehingga pengukuran kinerja ini sangat berkaitan dengan strategik perusahaan. Balanced Scorecard sebagai metode pengukuran kinerja banyak memuat kombinasi strategically linked dan non-strategically linked.Strategically Linked adalah suatu kondisi dimana setiap tujuan yang telah ditetapkan memiliki hubungan satu sama lainnya sehingga mendukung visi misi perusahaan, kondisi sebaliknya disebut Non-Strategically Linked. Penelitian ini diperdalam dengan memasukkan unsur kinerja positif dan kinerja negatif. Negativity Bias ini adalah kondisi dimana seseorang cenderung melihat infomasi negatif lebih besar daripada informasi positif yang didapatkan. Penelitian eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja positif dan kinerja negatif dalam pembobotan relatif terhadap strategically linked dannon-strategicallylinkeddalam balancedscorecard. Eksperimen dengan desain 2x2 between subject dilakukan pada mahasiswa S1 jurusan akuntansi angkatan 2014-2016 Fakultas Bisnis Universitas Widya Mandala Surabaya melalui skenario yang diadaptasi dari kondisi realita perusahaan. Kriteria pengambilan sampel yaitu mahasiswa yang telah lulus Akuntansi Manajemen. Eksperimen ini dilakukan dalam ruang kelas dan diawasi peneliti. Data dari hasil eksperimen ini kemudian diolah dengan alat statistik uji ANOVA. Hasil ekperimen ini menunjukkan bahwa interaksi antara dominasi dan negativity bias memiliki pengaruh tidak langsung atau lemah terhadap pengukuran kinerja. Penjelasan atas temuan tersebut dikarenakan penerapan BSC membutuhkan komitmen perubahan sikap karena terkait dengan perubahan kebiasaan pihak manajemen sesuai dengan teori fiksasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Balanced Scorecard, Negativity Bias, Pengukuran Kinerja
Subjects: Business > Accounting
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 6596 not found.
Date Deposited: 29 Jan 2019 07:36
Last Modified: 29 Jan 2019 07:36
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/17300

Actions (login required)

View Item View Item