Tingkat pengetahuan followers Instagram @SuroboyoBus mengenai informasi layanan Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus tumpuk Pemerintah kota Surabaya

Pramesti, Stella Novena (2019) Tingkat pengetahuan followers Instagram @SuroboyoBus mengenai informasi layanan Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus tumpuk Pemerintah kota Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (816kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (459kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (156kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana tingkat pengetahuan followers Instagram @SuroboyoBus mengenai informasi layanan Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus Tumpuk yang diberikan dari Pemerintah Kota Surabaya. Peneliti menggunakan konten media sosial Instagram @SuroboyoBus dikarenakan melalui Instagram @SuroboyoBus merupakan media sosial yang memberikan informasi-informasi bagi pengikut (followers) mengenai Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus Tumpuk. Penelitian ini menggunakan teori yang menjawab pertanyaan Who Says What In Which Channel To Whom With What Effect? dengan menghasilkan efek salah satunya adalah efek kognitif dengan memiliki tiga indikator pengetahuan produk, pengetahuan pembelian, dan pengetahuan pemakaian. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif dengan pengumpulan data kuesioner. Hasil dari penelitian ini tentang tingkat pengetahuan followers Instagram @Suroboyobus mengenai informasi layanan Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus Tumpuk adalah tinggi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Communication Science" not defined]
Uncontrolled Keywords: Tingkat Pengetahuan, Instagram, Informasi Layanan, Suroboyo Bus dan Suroboyo Bus Tumpuk, Pemerintah Kota Surabaya.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Users 6787 not found.
Date Deposited: 06 May 2019 02:33
Last Modified: 06 May 2019 02:33
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/18259

Actions (login required)

View Item View Item