Gambaran resiliensi pada wanita dewasa madya yang mengalami pengangkatan rahim akibat mioma uteri

Yustiyan, Ela (2019) Gambaran resiliensi pada wanita dewasa madya yang mengalami pengangkatan rahim akibat mioma uteri. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAKSI FIX.pdf

Download (722kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I (FIX).pdf

Download (324kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II (FIX).pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III (FIX).pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (527kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB) | Request a copy
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Mioma uteri adalah salah satu penyakit yang tumbuh dibagian organ reproduksi wanita. Mioma uteri terletak disekitar rahim dan didalam rahim. Wanita yang terdiagnosa mioma uteri seringkali berkisaran pada rentan usia dewasa madya. Mioma uteri adalah salah satu penyakit berjenis tumor jinak yang jika dibiarkan maka penderitanya bisa kehilangan rahimnya yang merupakan salah satu ciri khas wanita dan bagian reproduksi yang membuat wanita merasa sempurna. Kehilangan rahim bagi wanita bukanlah sesuatu hal yang mudah dalam berbagai usia sekalipun. Kehilangan rahim merupakan hal yang berat bagi wanita, apalagi untuk wanita yang belum memiliki anak. Serta terdapat efek samping yang nantinya akan dialami ketika melakukan pengankatan rahim, namun efek samping tersebut tidak semua wanita mengalaminya. Resiliensi merupakan situasi dimana seorang individu mampu melewati masa-masa sulitnya dan menerima kondisinya. Penelitian ini dilakukan dengan dua informan yang mengalami pengangkatan rahim akibat mioma uteri. Metode dalam penelitian ini menggunakan studi kualitatif fenomenologi dengan cara interview. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa resiliensi pada wanita yang telah memiliki anak dan memiliki keyakinan dalam hidup akan lebih mudah dalam beresilien dibandingkan dengan wanita yang belum memiliki anak. Penelitian ini menjelaskan gambaran resiliensi wanita dewasa madya yang mengalami pengangkatan rahim dengan yang sudah memiliki anak dan belum memiliki anak. Seorang individu yang memiliki prinsip hidup dan keyakinan yang kuat serta mendapatkan dukungan dari orang yang penting membuat jalannya resiliensi menjadi terbantu. Seorang individu yang mampu mengatasi masalahnya dengan keyakinannya serta berfikir positif dan optimis lebih mudah untuk beresilien. Sehingga resilien dapat membantu seseorang untuk mengalami masa sulit hingga menerimanya serta penting untuk kehidupan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Psychology" not defined]
Uncontrolled Keywords: Mioma uteri, pengangkatan rahim, gambaran resiliensi pada wanita dewasa madya
Subjects: Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Psychology Study Program
Depositing User: Users 6860 not found.
Date Deposited: 01 Jul 2019 08:20
Last Modified: 01 Jul 2019 08:20
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/18525

Actions (login required)

View Item View Item