Pengaruh store attributes dan store image terhadap store satisfaction dengan moderasi shopping trip type pada toko H&M di Surabaya

Bengu, Jhoshua Steffanus (2019) Pengaruh store attributes dan store image terhadap store satisfaction dengan moderasi shopping trip type pada toko H&M di Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (779kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (298kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
bab 2 jho.pdf
Restricted to Registered users only

Download (238kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (550kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (638kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (323kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Dunia fashion telah menjadi trend di kalangan masyarakat saat ini, sehingga hal tersebut dapat membuka peluang yang besar bagi produsen yang bergerak di bidang fashion saat ini untuk dapat memenuhi kebutuhan pasar yang terus meningkat. Banyak perusahaan toko eceran saat ini melakukan berbagai macam strategi untuk menarik niat pembelian calon konsumennya Indonesia sendiri telah banyak sekali toko fashion yang telah menjual pakaian laki-laki dan wanita. Para konsumen tersebut menjual produk-produk fashion yang disukai masyarakat pada saat ini, dan dapat dikatakan bahwa mereka juga telah membawa tren fashion baru. Pengecer berusaha untuk meningkatkan kepuasan toko melalui pengembangan format toko yang menarik konsumen yang mengikuti jenis belanja tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Store Attributes dan Store Image, dalam pembuatan Store Satisfaction dengan moderasi Shopping Trip Type. Populasi dari penelitian ini adalah konsumen yang berbelanja produk di H&M Surabaya. Sampel yang digunakan berjumlah 150 orang, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Alat pengumpulan data dan metode yang digunakan adalah kuesioner. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Analisis linier berganda dalam penelitian ini digunakan untuk mengetahui bagaimana variabel independen Store Attributes dan Store Image berpengaruh terhadap variabel dependen Store Satisfaction dengan moderasi Shopping Trip Type di H&M Surabaya. Hasil penelitian menunjukan bahwa Store Attributes dan Store Image berpengaruh positif signifikan dalam pembuatan Store Satisfaction dengan moderasi Shopping trip type di H&M Surabaya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Store Attributes, Store Image, Shopping Trip Type, Store Satisfaction
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 7300 not found.
Date Deposited: 15 Jul 2019 06:25
Last Modified: 15 Jul 2019 06:25
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/19513

Actions (login required)

View Item View Item