Usulan perbaikan manajemen persediaan bahan baku solvent di PT. Lumina Packaging

Susanto, Martinus Eko (2020) Usulan perbaikan manajemen persediaan bahan baku solvent di PT. Lumina Packaging. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 6]
Preview
Text (BAB 6)
BAB 6.pdf

Download (190kB) | Preview

Abstract

Pengadaan stock merupakan masalah tersendri yang cukup penting bagi keberlangsungan bisnis pada PT. Lumina Packaging dikarenakan jika terjadi understock maka jadwal produksi akan menjadi terlambat sehingga akan mengurangi kepercayaan pelanggan dan beresiko secara jangka panjang pelanggan akan berhenti menggunakan jasa lumina packaging. Sedangkan jika terjadi overstock akan menimbulkan biaya penyimpanan yang membengkak sehingga keuntungan pabrik akan berkurang dan juga overstock dapat berdampak pada kualitas barang dimana solvent sendiri merupakan bahan kimia yang cepat menguap jika disimpan terlalu lama. Pada penelitian ini digunakan beberapa metode untuk mengendalikan persediaan sehingga solvent akan selalu tersedia untuk produksi diantaranya adalah EOQ (Economic Order Quantity) Probabilistik dan Periodic Review. Dilakukan analisis pada metode yang digunakan PT. Lumina Packaging saat ini, metode EOQ Probabilistik, dan metode Periodic Review didapatkan hasil untuk metode yang digunkana pada solvent jenis EA, IPA dan TL menggunakan metode yang digunakan oleh PT. Lumina Packaging saat ini dengan total cost paling minimal yaitu Rp. 21.345.489.855, untuk solvent jenis IPA sebesar Rp. 6.016.066.312 untuk solvent jenis TL sebesar Rp. 12,186,223,231. Untuk solvent jenis MEK digunakan metode EOQ Probablistik dikarenakan metode ini tidak mengalami kekurangan persediaan dengan total cost sebesar Rp. 14.872.228.923.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Teknik Industri
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Mulyana, Ig. Jaka
NIDN0710047001
jmulyono@ukwms.co.id
Thesis advisor
Sianto, Martinus Edy
NIDN0710047201
martinus.sianto@ukwms.co.id
Uncontrolled Keywords: Inventory, persediaan, periodic review, EOQ probabilistik.
Subjects: Engineering
Engineering > Industrial Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Industrial Engineering Study Program
Depositing User: Users 8074 not found.
Date Deposited: 18 Feb 2020 11:20
Last Modified: 18 Feb 2020 11:20
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/21249

Actions (login required)

View Item View Item