Perbaikan metode kerja di departemen packaging di PT. Sumber Rasa

Mariosa, Oktorizky Rifianez (2009) Perbaikan metode kerja di departemen packaging di PT. Sumber Rasa. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (47kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB 6]
Preview
Text (BAB 6)
BAB 6.pdf

Download (9kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (729kB) | Preview

Abstract

Dalam suatu industri, diperlukan suatu ukuran kinerja untuk mengetahui pencapaian kegiatan–kegiatan yang produktif pada industri tersebut. Pencapaian kinerja pada suatu industri khususnya pada perusahaan yang menggunakan tenaga kerja manusia perlu diketahui untuk mengetahui seberapa besar tingkat kinerja pekerja yang telah dicapai. Namun faktanya peningkatan kinerja karyawan terkait erat dengan kualitas suatu produk. Dengan meningkatkan kinerja karyawan seringkali perusahaan dihadapkan dengan penurunan kualitas atau kenaikan produk cacat dari sebuah produk sebagai dampak peningkatan kinerja karyawan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut manajemen harus secara konsisten melakukan perbaikan metode kerja tanpa mengesampingkan kualitas suatu produk. Melalui pengamatan awal dan wawancara di PT. Sumber Rasa, diperoleh permasalahan yang seringkali terjadi pada perusahaan mie ini. Dalam perkembangannya, perusahaan ini masih perlu perbaikan pada proses produksinya. Sejauh ini perusahaan belum pernah melakukan aktifitas pengukuran kinerja karyawannya. Masih ada yang buruk pada bagian packaging. Seperti contohnya banyaknya produk cacat yang dihasilkan pada bagian packaging ini dan buruknya pengerjaan pekerja dalam mengemas produk jadi. Dengan menghitung rasio kemampuan packing pekerja di dapat angka sebesar 46 unit/jam/orang. Dengan memperbaiki metode kerja pekerja pada proses packaging, kemudian di hitung waktu standar pekerja maka didapat angka sebesar 49 unit/jam/orang. Dengan perbaikan metode kerja ini, perusahaan mampu menghemat biaya sebesar Rp. 6/bungkusnya. Jika dihitung dalam bulan, maka penghematan perusahaan ini mencapai Rp. 111.500/pekerja. Karena dibagian packaging terdapat 4 orang pekerja maka dalam satu bulan perusahaan dapat menghemat sebesar Rp. 446.000/bulan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Engineering" not defined]
Uncontrolled Keywords: Kinerja, perbaikan metode kerja, waktu standar
Subjects: Engineering
Engineering > Industrial Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Industrial Engineering Study Program
Depositing User: Users 32 not found.
Date Deposited: 10 Jun 2015 01:41
Last Modified: 10 Jun 2015 01:41
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/2353

Actions (login required)

View Item View Item