Pengaruh kriteria pemilihan konsumen terhadap Willingness to buy dengan persepsi konsumen sebagai Variabel mediasi dalam pemilihan produk label pribadi di Carrefour Surabaya

Soegiarto, Steven (2010) Pengaruh kriteria pemilihan konsumen terhadap Willingness to buy dengan persepsi konsumen sebagai Variabel mediasi dalam pemilihan produk label pribadi di Carrefour Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf

Download (22kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (73kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (75kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
Bab 5.pdf

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)

Abstract

Bisnis ritel merupakan salah satu bisnis di Indonesia yang mulai mengalami perkembangan cukup pesat. Bisnis ritel modern merupakan prospek yang menjanjikan dengan melihat tuntutan gaya hidup atau perilaku masyarakat yang mulai berubah dalam pemenuhan kebutuhan hidupnya dalam berbelanja. Carrefour adalah salah satu bisnis ritel yang menyediakan kebutuhan masyarakat dalam berbelanja. Salah satu cara Carrefour memenuhi kebutuhan konsumen adalah dengan mengeluarkan produk makanan berlabel pribadi Carrefour. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kriteria pemilihan konsumen terhadap willingness to buy dengan persepsi konsumen sebagai variabel mediasi di Carrefour Surabaya. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Non Probability Sampling khususnya purposive sampling. Kriteria responden dalam penelitian ini adalah responden yang pernah melakukan pembelian produk makanan berlabel pribadi Carrefour Surabaya dengan usia minimal 17 tahun. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi. Hasil penilitian ini menunjukkan bahwa kriteria pemilihan konsumen dan persepsi konsumen memiliki pengaruh yang signifikan terhadap willingness to buy.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Kriteria pemilihan konsumen, Persepsi konsumen, willingness to buy.
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Operator Teknis
Date Deposited: 01 Nov 2016 02:20
Last Modified: 01 Nov 2016 02:20
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/3086

Actions (login required)

View Item View Item