Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia (Kajian Visual Image Mengenai Potret Keindonesiaan Dalam Majalah National Geographic Indonesia Dengan Perspektif Postkolonial)

Widyaningrum, Anastasia Yuni (2014) Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia (Kajian Visual Image Mengenai Potret Keindonesiaan Dalam Majalah National Geographic Indonesia Dengan Perspektif Postkolonial). Jurnal Kajian Media dan Komunikasi, 2 (6). pp. 93-108. ISSN 977-2337-467004

[thumbnail of Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia]
Preview
Text (Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia)
III.A.1.b.3-2 B. Anas 2.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia-per review]
Preview
Text (Potret Indonesia Dalam National Geographic Indonesia-per review)
R 1 & 2 Potret Indonesia...........pdf

Download (198kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana potretkeindonesiaan ditampilkan dalam foto jurnalistik National Geographic Indonesia (selanjutnya disebut NGI). Keindonesiaan yang ditampilkan NGI dalam penerbitan selama rentang waktu 2005-2012 kemudian dilihat melalui perspektif postkolonial dengan pernikiran bahwa NGI merupakan produk waralaba media yang berpusat di Amerika dan disebarkan secara global, dalam kerangkakajian tersebut bagaimana keindonesiaan sebagai others ditampilkan dalam majalah tersebut. Menggunakan metodevisualdi ranah site of image itself dan secara khusus di bagian makna visual menggunakan critical discourse analysis Theo Van Leuween, penelitian ini akan memfokuskan bagaimana visualisasi dan imajinasi kolektif keindonesiaan melalui produk jurnalistik. Sebagai negara bekas jajahan, Indonesia modern tidak lepas dari pengaruh era kolonialisme. Situasi tersebut disebut-sebut sebagai penolakan terhadap dominasi barat terhadap timur seperti yang muncul dalam kajian postkolonial terutama kajian negara bekas jajahan. Dominasi kultural oleh negara-negara yang pernah singgah dan pada akhirnya memberi pengaruh cultural yang kuat terhadap Indonesia modern. Mencoba untuk menolak alih-alih menghadirkan alternative pemaknaan baru terhadap issue nasionalisme, hasil penelitian ini kembali menghadirkan nasionalisme Indonesia sebagai sebuah cita-cita masih jauh atau dalam pepatah "jauh panggang dari api". Bahwa potret keindonesiaan tidak lepas dari bayang-bayang kolonialisme baik praktek colonial secara fisik maupun budaya yang diantarai oleh media transnasional, NGI.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Indonesia, National Geographic Indonesia, Postkolonial, Metode Visual
Subjects: Communication Science
Divisions: Journal Publication
Depositing User: Josefine Hira Eksi
Date Deposited: 16 Oct 2015 05:21
Last Modified: 31 Aug 2017 09:13
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/3787

Actions (login required)

View Item View Item