Eksplorasi faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas anggota prima danarta credit union laporan kuliah praktik bisnis

Wijaya, Hans Christian (2014) Eksplorasi faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas anggota prima danarta credit union laporan kuliah praktik bisnis. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (226kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (305kB) | Preview
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (272kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (484kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102kB)
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (662kB) | Preview

Abstract

Menjaga loyalitas pelanggan merupakan salah satu faktor yang membuat sebuah perusahaan dapat bertahan dalam persaingan. Hal ini juga berlaku bagi Koperasi Prima Danarta CU. Dari hasil observasi selama kurang lebih dua minggu, tampak bahwa turn over anggota masih cukup tinggi yang dikarenakan belum maksimalnya tingkat loyalitas anggota. Faktor-faktor yang dianggap berpengaruh terhadap loyalitas anggota antara lain : trust / kepercayaan, kualitas layanan, penanganan terhadap keluhan, komitmen anggota serta kepuasan anggota. Setelah melakukan survey peneliti menenemukan beberapa masalah yang terjadi antara lain penanganan keluhan yang dirasa lambat oleh anggota, proses penyampaian informasi yang kurang maksimal, masih tertariknya anggota untuk bergabung di koperasi lain, dan faktor lain yang berhubungan dengan loyalitas anggota Prima Danarta CU. Pendidikan anggota digunakan sebagai pedoman untuk meningkatkan loyalitas anggota pada Prima Danarta CU. Selain itu diperlukan adanya SOP (Standard Operating Procedure) dalam proses penyampaian informasi dan penanganan keluhan yang ada di Prima Danarta CU sehingga kegiatan-kegiatan di dalamnya dapat berjalan dengan efektif dan efisien.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Loyalitas, turn over, Prima Danarta CU, SOP (Standard Operating Procedure), pendidikan anggota.
Subjects: Business
Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Thomas Aryanatan Lena
Date Deposited: 27 Jan 2016 03:04
Last Modified: 27 Jan 2016 03:04
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/5153

Actions (login required)

View Item View Item