Studi hubungan kadar piroksikam (densitometri) dengan aktivitas antiinflamasi pada tikus putih jantan yang diinduksi karagen

Matutina, Sesilia Thince Nanga (2008) Studi hubungan kadar piroksikam (densitometri) dengan aktivitas antiinflamasi pada tikus putih jantan yang diinduksi karagen. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (593kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (123kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (426kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara kadar piroksikam dengan aktivitas antiinflamasi pada telapak kaki tikus yang diinduksi karagen secara sub kutan sebanyak 0,05 ml. Kadar piroksikam ditetapkan secara Kromatografi Lapis Tipis (KLT)-Densitometri. Dibuat lima Larutan uji dengan konsentrasi 180 μg/ml, masing-masing dipanaskan pada suhu kamar (280C), 500C, 600C, 700C, 800C selama tiga jam. Dari hasil pemanasan dilakukan penetapan kadar secara densitometri menggunakan pelat silika gel GF 254 dan fase gerak toluena : asam asetat 80 : 20 (v/v) pada panjang gelombang 361 nm dan uji aktivitas antiinflamasi. Hewan coba yang digunakan terdiri dari lima kelompok perlakuan dan satu kelompok kontrol. Larutan uji dan kontrol diberikan secara per oral 1 ml/100g BB. Dilakukan uji regresi linear pada α = 0,05 diperoleh persamaan garis kurva baku y = 11,5086x + 1261,58; r hitung = 0,9944 > r tabel = 0,878, n = 5. Hubungan kadar dan aktivitas dengan persamaan garis y = 0,5990x – 26,287; r hitung = 0,9957 > r tabel = 0,878; n = 5. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan terdapat hubungan antara kadar piroksikam yang ditetapkan secara densitometri dengan aktivitas antiinflamasi terhadap tikus putih jantan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Pharmacy" not defined]
Uncontrolled Keywords: Antiinflamasi; Densitometri; Karagen; Piroksikam
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: Vincentius Widya Iswara
Date Deposited: 10 Dec 2014 07:02
Last Modified: 10 Dec 2014 07:02
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/653

Actions (login required)

View Item View Item