Pengaruh corporate social responsibility terhadap nilai perusahaan dengan corporate governance sebagai variabel moderasi

Hersiana, Michelle Augustin (2017) Pengaruh corporate social responsibility terhadap nilai perusahaan dengan corporate governance sebagai variabel moderasi. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf

Download (4MB) | Preview
[thumbnail of BAB1]
Preview
Text (BAB1)
bab1.pdf

Download (526kB) | Preview
[thumbnail of BAB2] Text (BAB2)
bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (625kB)
[thumbnail of BAB3] Text (BAB3)
bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (598kB)
[thumbnail of BAB4] Text (BAB4)
bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (606kB)
[thumbnail of BAB5]
Preview
Text (BAB5)
bab5.pdf

Download (574kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Tanpa disadari, dalam mengukur suatu nilai perusahaan, tanggung jawab sosial memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan. Nilai perusahaan dipengaruhi oleh banyak faktor, salah satunya adalah tata kelola perusahaan (corporate governance) sebagai variabel moderasi yang di proksikan dengan kepemilikan institusional, dengan menerapkan corporate governance yang baik dan adanya pengungkapan corporate social responsibility (CSR), yang cenderung meningkatkan nilai perusahaan. Tujuan dari corporate governance adalah untuk menciptakan nilai tambah bagi semua pihak yang berkepentingan (stakeholders). Dengan demikian, pengungkapan corporate social responsibility dengan corporate governance sebagai variabel moderasi dapat memberikan tambahan informasi kepada investor dalam pengambilan keputusan yang akan dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh corporate social resposibility terhadap nilai perusahaan dengan corporate governance sebagai variabel moderasi. Objek penelitiannya adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2013-2015 dengan sampel perusahaan sebanyak 109 perusahaan yang telah dipilih dengan teknik purposive sampling. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa pengungkapan corporate social responsibility tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Akan tetapi, corporate governance sebagai variabel moderasi yang di proksi dengan kepemilikan institusional berpengaruh signifikan positif terhadap nilai perusahaaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Pengungkapan Corporate Social Resposibility, Corporate Governance, Nilai Perusahaan
Subjects: Business > Accounting
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 4055 not found.
Date Deposited: 17 Feb 2017 02:06
Last Modified: 17 Feb 2017 02:06
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/10185

Actions (login required)

View Item View Item