Audit operasional penjualan pada PT Rapi Trans dan Logistik Indonesia (Studi praktik pada perusahaan transportasi)

Sudono, Oktavia (2017) Audit operasional penjualan pada PT Rapi Trans dan Logistik Indonesia (Studi praktik pada perusahaan transportasi). Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (714kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (107kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (98kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 1V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (292kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)

Abstract

Audit operasional merupakan suatu pemeriksaan yang sistematis untuk menilai bagaimana cara pengelolaan dan operasi suatu organisasi diatur dan dilaksanakan dengan tujuan untuk membantu manajemen dalam melaksanakan tugasnya. PT Rapi Trans dan Logistik merupakan organisasi yang bergerak dalam bidang jasa dimana PT Rapi Trans dan Logistik menjual jasa kepada pelanggan yang sebagian besar secara kredit. Dengan adanya penjualan secara kredit maka PT Rapi Trans dan Logistik akan memperoleh pendapatan yang belum diterima atau disebut sebagai piutang usaha. Namun, pada kenyataannya piutang inilah yang justru menghambat operasional perusahaan, karena pelanggan yang dianggap mampu membayar ternyata tidak bisa membayar berbulan-bulan hingga bertahun-tahun lamanya. Apabila hal ini terus terjadi, kemungkinan besar dalam jangka panjang perusahaan akan mengalami kebangkrutan. Terkait dengan masalah ini, peneliti ingin melakukan audit operasional untuk menilai efektivitas dan efisiensi terkait perosedur penjualan dan piutang di PT Rapi Trans dan Logistik, apakah pelaksanaan prosedur dan kebijakan terkait hal tersebut berjalan efektiv dan juga efisien, apabila terdapat kekurangan peneliti akan memberikan saran perbaikan terkait hal tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Audit Operasional, Penjualan, Piutang
Subjects: Business > Accounting
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 4089 not found.
Date Deposited: 17 Feb 2017 02:08
Last Modified: 17 Feb 2017 02:08
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/10280

Actions (login required)

View Item View Item