Laporan kerja praktek PT. Indonesia Nan Ya Indah Plastics Corporation (30 Mei – 29 Juli 2016)

Suhadi, Jessica Angelia and Hartatik, Putri Dewi (2016) Laporan kerja praktek PT. Indonesia Nan Ya Indah Plastics Corporation (30 Mei – 29 Juli 2016). Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur). Faculty of Engineering. (Unpublished)

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (417kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (287kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (74kB)
[thumbnail of BAB 6] Text (BAB 6)
BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB)
[thumbnail of BAB 7] Text (BAB 7)
BAB 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (205kB)
[thumbnail of BAB 8] Text (BAB 8)
BAB 8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (57kB)
[thumbnail of BAB 9]
Preview
Text (BAB 9)
BAB 9.pdf

Download (22kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (95kB)

Abstract

PT. Indonesia Nan Ya Indah Plastics Corporation (INNAN) merupakan pabrik plastik yang berdiri pada tanggal 5 Februari 1976 dan terletak di Jalan Hanoman No. 1, Krapyak Semarang. PT ini merupakan pengembangan investasi Formosa Plastics Group Taiwan di Indonesia. Produk utama yang dihasilkan PT. INNAN adalah lembaran PVC Sheet dan PVC Sponge. Bahan baku yang digunakan yaitu resin PVC (Polyvynil Chloride) dan DOP (diocthyl phtalathe) sebagai plasticizer dengan bahan aditif lainnya. Bahan aditif yang ditambahkan adalah pewarna, filler, stabilizer dan modifier. Hasil produksi dari PT. INNAN merupakan bahan baku untuk pembuatan tas, sepatu, jas hujan, karpet, sofa, dan jok mobil atau motor. PT. INNAN memiliki empat plant dimana Plant I untuk pembuatan lem, proses pengeleman pada kain dan embossing, Plant II terdapat mesin kalender untuk Sponge dan Sheet, Plant III untuk proses pengembangan Sponge menggunakan oven, embossing, surface coating, dan printing, sedangkan Plant IV untuk pembuatan Sheet Rigid dan Calendaring Sheet. Untuk produk gagal akan dikumpulkan dan disortir di Ruang Afalan. Produk gagal yang sudah disortir sesuai standar pabrik, digunakan kembali sebagai bahan tambahan PVC sehingga dapat mengurangi biaya bahan baku PVC. Produk yang dihasilkan PT. INNAN didistribusikan ke pabrik lokal dan sebagian diekspor secara langsung dan tidak langsung. Pengertian ekspor secara tidak langsung adalah produk PVC yang sudah dihasilkan oleh PT. INNAN dijual dan diproses oleh industri pengolahan selanjutnya seperti industri yang kemudian dieskpor ke luar negeri.

Item Type: Monograph (Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur))
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Engineering" not defined]
Subjects: Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Chemical Engineering Study Program
Depositing User: Jessica Angelia s.
Date Deposited: 09 Nov 2017 05:18
Last Modified: 09 Nov 2017 05:19
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/11199

Actions (login required)

View Item View Item