Perancangan dan pembuatan multimeter digital auto range

Ernesto, Lino (2001) Perancangan dan pembuatan multimeter digital auto range. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (195kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (7kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (277kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (271kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (673kB) | Preview

Abstract

Kemajuan teknologi digital telah menimbulkan dampak positif dalam aplikasinya terhadap produk elektronika saat ini . Salah satu teknologi digital yang berkembang pesat beberapa tahun terakhir ini adalah pemakaian alat ukur . Terutama alat ukur multimeter digital. Alat ukut ini memiliki banyak keunggulan dibandingkan alat ukur analog. Pada skripsi ini akan diperkenalkan suatu alat ukur multi meter digital auto range yang cukup unggul dari alat ukur multi meter digital auto range biasa . Dalam pembuatan ini Integrated Circuit yang digunakan adalah ICL 7139 dengan peraga Liquid Crystal Display . Keunggulan dari IC ini adalah kemampuan auto range dengan menggunakan prinsip ADC integrasi lereng ganda (dual slope), besaran listrik (analog) yang masuk dilakukan operasi intergasi secara matematik sehingga akan menghasilkan tegangan keluaran (digital) yang sebanding dengan integrasi masukan (analog) . Apabila hasil dari keluaran tersebut sesuai dengan , misal : kisar (range) 1 , maka akan ditampilkan pada perada LCD. Apabila hasil tidak memenuhi kisar tersebut (under range) maka akan diumpankan menuju kisar (range) 2 , begitu seterusnya sampai sesuai dengan kisar yang ditentukan (under range). Dan apabila didalam pengukuran masih tidak ada kisar (range) yang sesuai maka pada peraga LCD akan ditampilkan huruf " OL " , yang artinya over load atau diatas ambang batas . Fasilitas lainnya dari alat ukur ini adalah kemampuan untuk menahan tampilan pada peraga atau yang biasa disebut fasilitas memori " hold ". dengan cara menahan clock pada internal IC - ICL 7139 maka keluaran pada peraga LCD akan tertahan / tetap dari hasil keluaran yang terakhir . Keunggulan alat ini hanya memerlukan sedikit komponen - komponen external untuk mewujudkan rangkaian lengkap dari alat multimeter digital auto range . Hasil pengukuran alat ini yang langsung ditampilkan pada peraga LCD , sehingga menghilangkan kerugian kesalahan pembacaan yang biasa terjadi pada alat ukur analog.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Engineering" not defined]
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Electrical Engineering Study Program
Depositing User: Users 32 not found.
Date Deposited: 20 Mar 2015 03:15
Last Modified: 20 Mar 2015 03:15
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/1479

Actions (login required)

View Item View Item