Pengembangan media pembelajaran berbasis sistem operasi android sebagai sumber belajar mandiri untuk siswa SMA kelas X dengan topik bahasan impuls dan momentum

Pratama, Daniel (2018) Pengembangan media pembelajaran berbasis sistem operasi android sebagai sumber belajar mandiri untuk siswa SMA kelas X dengan topik bahasan impuls dan momentum. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (200kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (597kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (701kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (308kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini merupakan pengembangan produk media pembelajaran berbasis sistem operasi Android untuk siswa kelas X pada topik impuls dan momentum. Penelitian bertujuan untuk (1) menghasilkan produk media pembelajaran berbasis sistem operasi Android pada topik impuls dan momentum yang dapat digunakan sebagai sumber belajar mandiri, (2) mengetahui kualitas media pembelajaran berbasis sistem operasi Android yang telah dikembangkan, (3) mengetahui pengaruh penggunaan media pembelajaran berbasis sistem operasi Android dalam meningkatkan penguasaan materi impuls dan momentum. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan model pengembangan 4-D yang terdiri dari empat tahap, yakni define, design, develop, dan disseminate. Tahap disseminate tidak dilakukan dalam penelitian ini. Pada tahap develop dilakukan penilaian ahli (expert appraisal) dan uji coba produk (developmental testing) yang melibatkan 2 dosen Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya, 12 mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika, dan 26 siswa. Hasil penelitian menunjukkan (1) produk hasil pengembangan media dinyatakan layak untuk diuji cobakan berdasarkan penilaian ahli dan peer reviewer dengan nilai rata-rata 4,45 dan 4,44 atau dengan kategori sangat baik, (2) media pembelajaran yang dikembangkan dapat meningkatkan penguasaan siswa pada materi impuls dan momentum dengan nilai N-gain 0,50 atau dalam kategori sedang, (3) siswa memberikan respon positif terhadap media yang dikembangkan dengan nilai rata-rata 3,57 atau dengan kategori sangat baik berdasarkan hasil kuisioner.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Teacher Training and Education" not defined]
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran, sistem operasi Android, impuls dan momentum, sumber belajar mandiri
Subjects: Physic Education
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Physics Education Study Program
Depositing User: Daniel Pratama
Date Deposited: 09 Aug 2018 04:18
Last Modified: 09 Aug 2018 04:18
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/15035

Actions (login required)

View Item View Item