Perencanaan industri pembekuan udang Individually Qiuck Frozen (IQF) dengan kapasitas 10 ton/hari

Ramli, Erika (2011) Perencanaan industri pembekuan udang Individually Qiuck Frozen (IQF) dengan kapasitas 10 ton/hari. Technical Report (Perencanaan Unit Pengolahan Pangan (FTP), Makalah Komprehensif (FTP)). Faculty of Agricultural Technology, Surabaya. (Unpublished)

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (77kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (123kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (237kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
[thumbnail of BAB 6] Text (BAB 6)
BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB)
[thumbnail of BAB 7] Text (BAB 7)
BAB 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (76kB)
[thumbnail of BAB 8] Text (BAB 8)
BAB 8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[thumbnail of BAB 9] Text (BAB 9)
BAB 9.pdf
Restricted to Registered users only

Download (60kB)
[thumbnail of BAB 10]
Preview
Text (BAB 10)
BAB 10.pdf

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (727kB)

Abstract

Udang merupakan komoditi hasil perikanan yang mempunyai citarasa lezat dan bernilai gizi tinggi sehingga menjadi salah satu makanan hasil laut (seafood) yang paling diminati secara luas. Namun udang mudah mengalami kerusakan, sehingga diperlukan suatu proses yang dapat mengawetkan daging udang dengan cara menghambat kerusakan untuk mempertahankan umur simpan udang, salah satunya dengan cara pembekuan. Proses pembekuan udang meliputi beberapa tahap, yaitu: penerimaan bahan baku, penimbangan I, perendaman, sortasi mutu, deheading, pengupasan, penyudetan, penyikatan, sizing, pecah warna, pencucian, pembekuan, penimbangan II, pencelupan, penimbangan III, glazing, penampungan dalam plastik polimer, deteksi logam, packaging, dan penyimpanan pada suhu –20°C. Bahan baku yang digunakan adalah pink shrimp, dengan metode pembekuan Individually Quick Frozen (IQF) menggunakan Tunnel Freezer. Pabrik pembekuan udang Headless Divine (HLD) direncanakan didirikan di Desa Bulusan, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, dengan luas area tanah secara keseluruhan 9.900 m2. Perusahaan berbentuk Perseroan Terbatas (PT) dengan struktur organisasi garis dan staf. Tata letak yang diterapkan adalah tata letak product-layout. Jumlah karyawan adalah 208 orang, dengan jam kerja 8 jam per hari (untuk semua karyawan tetap dan 40 karyawan proses) dan 5 jam kerja per hari (untuk 110 karyawan proses), serta 25 hari kerja per bulan atau 300 hari kerja per tahun. Perhitungan analisa ekonomi menunjukkan Total Modal Industri sebesar Rp 31.468.942.278,00 dan Biaya Produksi Total sebesar Rp 114.150.346.901,33. Produk udang beku HLD akan dijual dengan harga US$ 2,5–8,5/polybag (1 US$ = Rp 10.000,00). Laju Pengembalian Modal adalah 30,88% sebelum pajak dan 21,67% sesudah pajak. Waktu Pengembalian Modal adalah 2 tahun 10 bulan 28 hari sebelum pajak dan 3 tahun 11 bulan 10 hari sesudah pajak. Titik Impas adalah sebesar 41,86%. Berdasarkan hasil analisa ekonomi dan evaluasi terhadap faktor teknis dapat disimpulkan bahwa pabrik pembekuan udang ini layak untuk didirikan.

Item Type: Monograph (Technical Report (Perencanaan Unit Pengolahan Pangan (FTP), Makalah Komprehensif (FTP)))
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Agricultural Technology" not defined]
Uncontrolled Keywords: Pink shrimp, individually quick frozen, analisa ekonomi
Subjects: Agriculture and Food Technology
Divisions: Faculty of Agricultural Technology > Food Technology Study Program
Depositing User: Sri Kusuma Dewi
Date Deposited: 08 Nov 2018 08:54
Last Modified: 29 Jan 2019 03:21
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/16369

Actions (login required)

View Item View Item