Pengaruh tingkat kepatuhan terhadap keberhasilan terapi pada pasien diabetes melitus tipe 2 dengan komplikasi di Puskesmas "X" wilayah Surabaya Timur

Winokan, Adelnia Karina (2019) Pengaruh tingkat kepatuhan terhadap keberhasilan terapi pada pasien diabetes melitus tipe 2 dengan komplikasi di Puskesmas "X" wilayah Surabaya Timur. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (322kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (378kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (280kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (434kB)

Abstract

Kepatuhan medikasi adalah tindakan mendapatkan obat sesuai resep atau mendapatkan obat kembali sesuai jadwal yang telah ditentukan secara tepat waktu. Melihat banyaknya kasus diabetes melitus tipe 2 dengan komplikasi dan kepatuhan pasien diabetes melitus untuk mengkonsumsi obat masih rendah, maka penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh tingkat kepatuhan terhadap keberhasilan terapi pada pasien diabetes melitus tipe 2 dengan komplikasi di Puskesmas “X” Wilayah Surabaya Timur. Penelitian ini menggunakan metode metode penelitian survey yang bersifat deskriptif dan seksional silang selama bulan Desember 2018 hingga Maret 2019. Hasil penelitian didapatkan sebanyak 45 pasien penderita diabetes melitus tipe 2 dengan komplikasi yang memenuhi kriteria inklusi. Setelah dilakukan analisa statistik didapatkan nilai α= 0,000 yang menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara tingkat kepatuhan dan efektivitas terapi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Pharmacy" not defined]
Uncontrolled Keywords: Diabetes melitus tipe 2, komplikasi, kepatuhan, efektivitas terapi, Puskesmas wilayah Surabaya timur
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: Users 6984 not found.
Date Deposited: 10 Jul 2019 00:43
Last Modified: 10 Jul 2019 00:43
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/18758

Actions (login required)

View Item View Item