Studi literature review: pengaruh konsentrasi pelarut ekstraksi daun kembang bulan (Tithonia diversifolia) terhadap kandungan kimia dan efek farmakologinya

Daud, Grace Cicilia (2020) Studi literature review: pengaruh konsentrasi pelarut ekstraksi daun kembang bulan (Tithonia diversifolia) terhadap kandungan kimia dan efek farmakologinya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (347kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (108kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (436kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (263kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (338kB) | Preview

Abstract

Indonesia merupakan negara yang kaya dengan tumbuhan tropis. Banyak dari tumbuhan tersebut memiliki khasiat sebagai obat, sehingga masyarakatnya sejak zaman dahulu telah mengenal dan memakai tumbuhan sebagai obat salah satunya yaitu daun Kembang Bulan (Tithonia diversifolia). Untuk melihat perbandingan adanya hubungan seberapa baik aktivitas farmakologi dan senyawa yang berkhasiat pada tanaman Tithonia diversifolia menggunakan pelarut etanol dengan konsentrasi (96%% dan 70%), maka perlu dilakukan penelitian dengan Studi Literature/Literature Review dari beberapa penelitian terdahulu yang berhubungan dengan ekstraksi menggunakan etanol 96% dan 70% daun Tithonia diversifolia terhadap aktivitas farmakologinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan berkhasiat dan hubungan perbandingan konsentrasi pelarut etanol daun Tithonia diversifolia dengan aktivitas farmakologinya. Metode yang digunakan merupakan review literature dengan mencari beberapa jurnal penelitian mengenai daun T. diversifolia yang diekstraksi menggunakan pelarut etanol 96% dan 70%. Berdasarkan hasil penelitian dari beberapa jurnal, menunjukkan bahwa kandungan senyawa flavonoid sangat berpengaruh terhadap efek farmakolgi daun Tithonia diversifolia dan etanol 70% akan lebih banyak menarik flavonoid karena memiliki tingkat kepolaran yang hampir sama.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Farmasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Liliek S.H., .
NIK241150838
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Sinansari, Restry
NIDN0703088804
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Tithonia diversifolia, ekstrak etanol 96% dan 70%, kandungan senyawa, efek farmakologi
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: Grace Cicilia Daud
Date Deposited: 19 Feb 2021 05:11
Last Modified: 19 Feb 2021 05:11
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/24665

Actions (login required)

View Item View Item