Pengaruh kinerja perusahaan dan mekanisme good corporate governance terhadap return saham pada perusahaan yang termasuk indeks LQ45

Peraginta, Karen (2021) Pengaruh kinerja perusahaan dan mekanisme good corporate governance terhadap return saham pada perusahaan yang termasuk indeks LQ45. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (132kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (166kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (115kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB)

Abstract

Return saham adalah pendapatan atau kerugian investor yang berasal dari hasil investasi yang sudah diberikan sang investor kepada perusahaan. Return saham yang didapat menurut kepemilikan surat berharga perusahaan ini bisa berbentuk capital gain (loss) dan dividen. Ada berbagai faktor yang bisa memiliki pengaruh terhadap return saham, misalnya kinerja perusahaan dan mekanisme good corporate governance. mekanisme good corporate governance yang dipakai dalam penelitian ini adalah kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen, dan komite audit. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh kinerja perusahaan, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen, dan komite audit. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan yang termasuk ke dalam indeks LQ45 secara berturut-turut selama tahun 2016-2018. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan sampel sebanyak 30 sampel dari total populasi sebanyak 34 sampel perusahaan. metode yang digunakan adalah analisis regresi liner berganda dengan bantuan alat uji statistic IBM SPSS versi 2.3. Hasil penelitian ini adalah kinerja perusahaan tidak berpengaruh terhadap return saham. Kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap return saham. Proporsi dewan komisaris independen berpengaruh positif terhadap return saham. Komite audit tidak berpengaruh terhadap return saham

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Akuntansi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Budianto, .
NIDN0716036101
budianto@ukwms.ac.id
Thesis advisor
Sofian, Sofian
NIDN0714098905
sofian@ukwms.ac.id
Uncontrolled Keywords: Kinerja perusahaan, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen, komite audit, dan return saham.
Subjects: Business > Accounting
Business
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Karen Peraginta
Date Deposited: 03 Feb 2021 02:39
Last Modified: 03 Feb 2021 02:39
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/24872

Actions (login required)

View Item View Item