Studi kelayakan pendirian esports training center di Kota Madiun

Pratama, Muhammad Alqaaf Hafif (2020) Studi kelayakan pendirian esports training center di Kota Madiun. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (77kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (144kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (455kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI]
Preview
Text (BAB VI)
BAB VI.pdf

Download (105kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (638kB) | Request a copy

Abstract

Keberhasilan pendirian sebuah usaha dalam mencapai tujuan ditentukan oleh berbagai aspek-aspek studi kelayakan yang nantinya diaplikasikan pada suatu usaha, seperti sebuah usaha Esports Training Center yang nantinya akan dibangun di Madiun. Dalam pembangunannya, dapat dilihat dari aspek yaitu pasar, teknis, finansial, sosial, dan sumber daya manusia yang bertujuan mengetahui layak atau tidaknya sebuah usaha untuk didirikan. Dari perhitungan, aspek kelayakan sangat medukung adanya sebuah usaha Esport Training Center. Berdasarkan aspek pasar menggunakan kuesioner yang diolah dengan metode deskriptif dinyatakan layak karena nilai dari perhitungan adalah 4,26 (sangat setuju). Aspek teknis dinyatakan layak berdasarkan pertimbangan pemilihan lokasi, kebutuhan peralatan dan teknologi yaitu, lokasi Esport Training Center berada pada area perumahan, dekat dengan sekolah, daerah keramaian, dan kampus serta kos mahasiswa. Serta kebutuhan peralatan peralatan unit usaha Esport Training Center. Pada aspek finansial, hasil perhitungan menggunakan metode IIR menghasilkan nilai 5%, dimana nilai IIR lebih besar dari MARR yang ditentukan yaitu 5% sesuai nilai bunga deposito yang dipilih, sedangkan pada metode payback period 1 Tahun 6 Bulan. Pada aspek sosial, menggunakan kuesioner yang diolah dengan metode deskriptif dinyatakan layak karena nilai dari perhitungan adalah 4,26 (sangat setuju). Pada aspek sumber daya manusia dan manajerial meliputi perancangan aspek keorganisasian Esport Training Center yang terdiri dari pernyataan visi, misi, tujuan, serta rancangan struktur organisasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Rekayasa Industri
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Waloyo, L. Anang Setiyo
NIDN0713117202
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Prasetyo, Vinsensius Widdy Tri
NIDN0702027402
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: aspek studi kelayakan usaha, irr
Subjects: Widya Mandala Catholic University on Madiun Campus > Faculty of Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > PSDKU - Industrial Engineering Study Program
Depositing User: Users 9768 not found.
Date Deposited: 02 Mar 2021 03:49
Last Modified: 16 Feb 2023 02:34
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/25472

Actions (login required)

View Item View Item