Humanoid pencari warna

Hutomo, Erwin (2012) Humanoid pencari warna. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (279kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (58kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (316kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (617kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (174kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (56kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (87kB) | Preview

Abstract

Pada era globalisasi sekarang, perkembangan robot khususnya dalam bidang bioloid dan humanoid sangat berkembang sangat pesat,gerakan dan interface dari humanoid telah mengalami kemajuan. Dimulai dari gerakan berjalan kemudian menendang sampai dapat melakukan gerakan seperti manusia. Untuk itulah robot humanoid ini akan di buat semenarik mungkin,agar dapat melakukan gerakan-gerakan yang dapat menyerupai manusia. Humanoid ini akan berbentuk atau memiliki fisik dan aktifitas seperti manusia dan juga memiliki suatu sistem yang cukup kompleks. Dimana pada sistem input digunakan sebagai mikrofon sebagai ”telinga” pada humanoid yang akan mendengarkan instruksi agar dapat melakukan pergerakan robot agar berjalan kearah warna yang telah diinstruksikan. Mikrokontroller di gunakan sebagai pusat pengontrolan dari seluruh kinerja robot serta pengaturan servo (servo controller) untuk mengatur gerakan dari motor servo. Sedangkan sistem outputnya digunakan motor servo untuk menggerakkan robot. Robot humanoid ini akan bergerak dan berjalan mengidentifikasi warna ketika mikrofon pada robot humanoid menerima inputan suara,kemudian humanoid ini akan berjalan menuju warna yang telah diinstruksikan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Engineering" not defined]
Uncontrolled Keywords: humanoid, mikrokontroller, robot
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Electrical Engineering Study Program
Depositing User: Josefine Hira Eksi
Date Deposited: 01 Dec 2015 06:16
Last Modified: 01 Dec 2015 06:16
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/2760

Actions (login required)

View Item View Item