Pengaruh gugus metoksi pada sintesis asam 4-metoksisinamat melalui reaksi knoevenagel dengan bantuan iradiasi gelombang mikro

Wijaya, Reyner Alvin (2021) Pengaruh gugus metoksi pada sintesis asam 4-metoksisinamat melalui reaksi knoevenagel dengan bantuan iradiasi gelombang mikro. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (479kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (203kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (586kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (158kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (641kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (401kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB) | Request a copy

Abstract

Asam sinamat dan asam 4-metoksisinamat merupakan senyawa fitokimia yang memiliki aktivitas farmakologis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gugus metoksi pada bahan awal 4-metoksibenzaldehid terhadap sintesis asam 4-metoksisinamat. Prinsip reaksi yang digunakan dalam penelitian ini adalah reaksi Knoevenagel modifikasi Doebner dengan bantuan iradiasi gelombang mikro. Asam malonat (5 mmol), benzaldehid/4-metoksibenzaldehid (5 mmol) dan amonium asetat (10 mmol) dicampur, kemudian diiradiasi dengan gelombang mikro (480 Watt, 10 menit). Uji kemurnian hasil sintesis dilakukan dengan uji titik leleh dan kromatografi lapis tipis. Identifikasi struktur dilakukan dengan spektrofotometri UV-Vis, IR, 1H-NMR. Hasil rendemen asam sinamat (serbuk putih, tl. 132,88 – 135,22 °C) adalah (69,74 ± 2,06) % dan asam 4-metoksisinamat (serbuk putih kekuningan, tl. 174,33 – 176,44 °C) adalah (82,31 ± 1,29) %. Dapat disimpulkan bahwa dengan adanya gugus metoksi pada 4-metoksibenzaldehid dapat meningkatkan rendemen sintesis asam 4-metoksisinamat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Farmasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Budiati, Tutuk
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Soewandi, Ami
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Asam sinamat, asam 4-metoksisinamat, reaksi knoevenagel, Iradiasi gelombang mikro
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: REYNER ALVIN WIJAYA
Date Deposited: 11 Jan 2022 03:27
Last Modified: 11 Jan 2022 03:27
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/27889

Actions (login required)

View Item View Item