Framing pemberitaan perdebatan vaksin halal/haram di empat media online di Indonsia (Okezone.com, Detik.com, Kompas.com, Tribunnews.com)

Suseno, Verell Nathanael (2021) Framing pemberitaan perdebatan vaksin halal/haram di empat media online di Indonsia (Okezone.com, Detik.com, Kompas.com, Tribunnews.com). Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (912kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (476kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (344kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (423kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Pandemi Covid-19 yang sangat banyak dibicarakan di masyarakat hingga saat ini, perbincangan ini pun sangat banyak dan kompleks. Mulai dari efek dari Covid-19 dan beberapa varian dari Covid-19 ini sampai perdebatan vaksin Covid-19 yang muncul sejak Agustus 2020. Maka dari itu perdebatan ini sempat ramai diperbincangkan di beberapa pemberitaan online khususnya media pemberitaan terbesar di Indonesia yaitu kompas.com, detik.com, okezone.com dan tribunnews.com. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif, jenis penelitian deskriptif, dan dengan menggunakan metode analisis framing milik William A. Gamson penelitian ini membedah tiga sampai empat berita dari media pemberitaan online kompas.com, detik.com, okezone.com dan tribunnews.com yang menghasilkan beberapa penonjolan. Dimana kompas.com dan okezone.com yang memberitakan bahwa sertifikasi MUI sebagai landasan dalam vaksinasi. Lalu untuk detik.com memberikan penonjolan mengenai keraguan mengenai vaksin buatan China. Dan media terakhir yaitu tribunnews.com yang memberitakan pada sisi entertainment dan mengabaikan sisi perdebatan. Kata Kunci: Framing, Perdebatan Vaksin, Media Sosial

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Krisdinanto, Nanang
NIDN0726126602
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
Nugraheni, Yuli
NIDN0630077303
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Framing, Perdebatan Vaksin, Media Sosial
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Verell Nathanael
Date Deposited: 13 Jan 2022 04:00
Last Modified: 13 Jan 2022 04:00
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/28268

Actions (login required)

View Item View Item