Optimasi metode penentuan kadar parasetamol, klorfeniraminmaleat, dan fenilpropanolamin HCL dalam sediaan sirup dengan kromatografi lapis tipis-densitometri

Hariyanto, Aprialia Riesiane (2011) Optimasi metode penentuan kadar parasetamol, klorfeniraminmaleat, dan fenilpropanolamin HCL dalam sediaan sirup dengan kromatografi lapis tipis-densitometri. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (433kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (609kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (601kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (531kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Parasetamol, klorfeniramin maleat, dan fenilpropanolamin HCL merupakan bahan aktif yang sering digunakan sebagai obat anti influenza, namun memiliki efek samping apabila dikonsumsi dalam kondisi jangka panjang. Oleh karena itu, untuk menjamin mutu dan keamanan obat, maka perlu dilakukan kontrol kualitas sediaan. Analisis parasetamol dan klorfeniramin maleat dilakukan pada panjang gelombang 260 nm sedangkan fenilpropanolamin HCl pada panjang gelombang 490 nm setelah diberi penampak noda ninhidrin. Fase diam yang digunakan adalah silika gel 60 F254 dan fase gerak yang digunakan adalah etil asetat : metanol : amonia = 85 : 10 : 5 (v/v/v). Hasil uji linieritas menunjukkan adanya korelasi linier antara konsentrasi analit dengan area puncak (r hitung > r tabel). Untuk hasil uji akurasi dan presisi didapatkan % rekoveri dan KV parasetamol, klorfeniramin maleat, dan fenilpropanolamin HCl berturut-turut adalah 99,85% (±0,1676), 99,98% (±0,0363), dan 99,96% (± 0,0463). Metode kromatografi lapis tipis-densitometri yang telah divalidasi digunakan untuk penetapan kadar parasetamol, klorfeniramin maleat, dan fenilpropanolamin HCl pada sampel sirup di pasaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Pharmacy" not defined]
Uncontrolled Keywords: Fenilpropanolamin HCl; klorfeniramin maleat; kromatografi lapis tipis-densitometri; optimasi;parasetamol.
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: Vincentius Widya Iswara
Date Deposited: 09 Dec 2014 04:34
Last Modified: 16 Jan 2015 07:45
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/528

Actions (login required)

View Item View Item