Pengaruh persentase sukrosa komersial dan asam sitrat terhadap sifat fisiko-kimia manisan wortel

Lao, Siauw Fang (1997) Pengaruh persentase sukrosa komersial dan asam sitrat terhadap sifat fisiko-kimia manisan wortel. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf

Download (71kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (258kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (116kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (390kB)
[thumbnail of BAB 6]
Preview
Text (BAB 6)
Bab 6.pdf

Download (54kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB)

Abstract

Wortel (Daucus carota L.) merupakan sayuran yang popular dimanfaatkan umbinya. Diversifikasi pengolahan di Indonesian memang masih belum banyak dikembangkan, padahal wortel merupakan sayuran yang mempunyai nilai ekonomis tinggi. Wortel mudah sekali mengalami kerusakan sehingga daya simpannya tidak bertahan lama. Utuk mengatainya, salah satu upaya yang bisa ditempuh dengan mengubah bentuk bahan tersebut menjadi bahan pangan yang bisa disimpan lama adalah dengan mengolah wortel menjadi manisan wortel. Tahapan pembuatan manisan wortel adalah sortasi, pengupasan, pencucian, pemarutan, pemanasan, penambahan sukrosa dan asam sitrat, pemadatan dan pencetakan serta pengeringan. Dalam pembuatan manisan wortel, faktor yang juga berperan dalam menentukan kualitas adalah persentase sukrosa dan asam sitrat yang sesuai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh persentase sukrosa dan asam sitrat terhadap sifat fisiko-kimia manisan wortel. Rancangan peelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok dengan dua faktor yaitu faktor I adalah persentase sukrosa yang terdiri dari tiga level yaitu 45%, 55%, dan 65%. Sedangkan faktor II adalah persentase asam sitrat yang terdiri dari tiga level yaitu 0,1%; 0,2%; dan 0,3%. Masing-masing kombinasi dilakukan ulangan tiga kali. Pengamatan tang dilakukan dalam penelitian ini meliputi kadar air, kadar gula reduksi, aktivitas air, total karoten, warna, pH dan uji organoleptik (warna dan rasa). Persentase sukrosa komersial dan asam sitrat yang berbeda memberikan pengaruh yang nyata terhadap kadar air, kadar gula reduksi, aktivitas air, warna, pH serta uji kesukaan terhadap warna dan rasa manisan wortel. Perlakuan kombinasi persentase sukrosa 65% dan asam sitrat 0,3% menghasilkan manisan wortel yag terbaik berdasarkan nilai pembobotan kualitas, yaitu: kadar air, kadar gula reduksi, aktivitas air, uji kesukaan warna dan uji kesukaan rasa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Agricultural Technology" not defined]
Subjects: Agriculture and Food Technology
Divisions: Faculty of Agricultural Technology > Food Technology Study Program
Depositing User: Users 14 not found.
Date Deposited: 14 Mar 2016 08:54
Last Modified: 14 Mar 2016 08:54
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/5496

Actions (login required)

View Item View Item