Penerapan sistem akuntansi untuk menghadapi ketidakpastian dalam lingkungan organisasi

Rosalia, Tyas Nawang Palupi (2005) Penerapan sistem akuntansi untuk menghadapi ketidakpastian dalam lingkungan organisasi. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (130kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[thumbnail of BAB 4]
Preview
Text (BAB 4)
BAB 4.pdf

Download (74kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penerapan sistem akuntansi manajemen untuk menghadapi ketidakpastian dalam lingkungan organisasi, diarahkan untuk mampu menjawab peranan dari sebuah sistem dilihat dari perspektif turbulensi lingkungan sehingga tujuan organisasi tetap tercapai. Pokok bahasan dalam penelitian ini adalah untuk mengidentifikasikan peranan sistem akuntansi manajemen dalam menghadapi ketidakpastian lingkungan karena terjadinya perubahan lingkungan tersebut. Lingkungan organisasi selalu menghadapi perubahan yang mengarah pada terjadinya ketidakpastian. Ketidakpastian tersebut dapat bersumber dari lingkungan internal ataupun lingkungan eksternal. Suatu organisasi yang baik selalu rnempunyai tata kerja yang telah diformat dan disesuaikan dengan lingkungan. Format tata kerja ini diarahkan agar semua kinerja operasional perusahaan tertata dan sesuai dengan target operasional yang ditetapkan. Implementasi dari sebuah sistem tidak dapat terlepas dari karakteristik sistem itu sendiri. Salah satu karakteristik sistem akuntansi rnanajemen adalah sebagai sumber informasi penting yang membantu manajemen mengendalikan aktivitasnya serta mengurangi rnasalah ketidakpastian lingkungan dalam rangka mencapai tujuan perusahaan. Melalui sistem informasi akuntansi yang compatible dengan lingkungan memungkinkan semua permasalan dari lingkungan dapat terjawab dari sistem akuntansi yang diterapkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Subjects: Business > Accounting
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 32 not found.
Date Deposited: 02 Mar 2017 02:57
Last Modified: 02 Mar 2017 02:57
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/8531

Actions (login required)

View Item View Item